Detail pintu harmonika

Detail lengkap pintu harmonika merk altan, Yuk cek dan bandingkan detail lengkapnya. Mulai dari daun pintu sampai bearing rodannya.

Gambar detail pintu harmonika

Pintu harmonika adalah pintu yang terbuat dari besi berkualitas tinggi dengan rangka utamanya berbentuk zig zag. Pola zig zag pada pintu-harmonika memberikan keamanan tambahan karena menyulitkan seseorang untuk membobolnya.

Berikut adalah bagian-bagian utama dalam pintu harmonika:

  1. Daun pintu : Semakin tebal plat daunnya, semakin kokoh pintu harmonika tersebut.
  2. Plat Strip : Bagian yang berfungsi sebagai penyeimbang kekuatan dari plat daun.
  3. UNP : Frame terbuat dari besi baja unp 50 sehingga sangat kuat.
  4. Rel: Roda memerlukan rel. Rel dan roda harus serasi ukurannya. Rel memiliki dua kategori: rel tanam dan rel menonjol.
  5. Pelatuk: Berfungsi untuk mengunci pintu dan memberikan keamanan selain dari penggunaan power lock.
  6. Bearing / roda: sangat berperan penting karena sebagai penahan berat pintuharmonika

Sebelum memasang pintu besi harmonika, pastikan Anda memahami cara pengoperasiannya. Pintu besi harmonika dapat dibuka dan dilipat dengan mudah, sehingga memudahkan akses dan penggunaannya.

Contoh pintu harmonika

Pintu besi harmonika adalah solusi yang praktis dan efisien untuk berbagai keperluan. Berikut ini adalah beberapa contoh pintu besi harmonika dan informasi mengenai kelebihan serta kekurangannya:

  • Untuk Ruangan Terbatas: Pintu harmonika dapat dibuka dengan cara dilipat, sehingga sangat cocok untuk ruangan dengan ukuran terbatas.
  • Terbuat dari bahan yang kuat dan tahan lama. Kualitasnya dapat bertahan lama jika dirawat dengan baik.
  • Harga Beragam: Ada berbagai pilihan harga , tergantung pada bahan dan ukurannya

Share artikel kami

Tinggalkan komentar